
Xiaomi Redmi 1S merupakan smartphone buatan salah satu produsen dari China yang sedang naik daun yaotu Xiaomi. Perangkat ini diumumkan dan dirilis secara resmi pada Mei 2014, namun baru beredar di Indonesia sekitar Agustus 2014 ini. ia merupakan penerus dari pendahulunya yaitu Xiaomi Redmi (tanpa 1S). Sebagai penerus, Xiaomi Redmi 1S menawarkan beberapa pembaruan dan perubahan, diantaranya adalah prosesor yang meningkat dari 1,5 Ghz (buatan mediatek) menjadi 1,6 Ghz (buatan qualcomm). Perubahan penggunaan GPU dari PowerVR SGX54 menjadi Adreno 302. dan penggunaan android yang sedikit lebih tinggi yaitu dari versi...